Baca Artikel Lainnya
Pada musim kemarau seperti saat ini, penyakit batuk kering
paling sering diderita oleh anak-anak dan orang dewasa. Rasanya tentu
mengganggu sekali, apalagi bagi tenggorokan dan dada. Konsumsi obat pun
kadang belum tentu efektif menyembuhkan penyakit tersebut.
Tahukah Anda bahwa sebenarnya mengatasi sakit batuk kering tak harus dengan selalu mengonsumsi obat kimia? Pengobatan alami pun mampu membantu membebaskan Anda dari penyakit ini. Selain itu hasilnya juga aman, tanpa efek samping.
Bagaimana caranya? Boldsky melansirnya untuk Anda berikut ini:
references by http://adf.ly/XcJm6
Follow @A_BlogWeb
Tahukah Anda bahwa sebenarnya mengatasi sakit batuk kering tak harus dengan selalu mengonsumsi obat kimia? Pengobatan alami pun mampu membantu membebaskan Anda dari penyakit ini. Selain itu hasilnya juga aman, tanpa efek samping.
Bagaimana caranya? Boldsky melansirnya untuk Anda berikut ini:
- Minum air putih. Obat alami paling baik untuk batuk kering adalah minum air. Air akan membantu menenangkan tenggorokan Anda. Seruput sedikit demi sedikit air putih, dan batuk Anda pasti berkurang.
- Permen. Permen juga membantu menenangkan tenggorokan Anda. Pilihlah permen jahe atau permen dengan mint agar tenggorokan Anda lega.
- Teh herbal. Teh herbal berkhasiat mengurangi infeksi pada tenggorokan. Minumlah bila Anda sedang batuk, dengan takaran gula sedikit.
- Lemon. Buatlah air lemon hangat untuk meredakan batuk kering Anda. ini sangat berkhasiat sebab kandungan vitamin C yang tinggi.
- Jahe. Jahe adalah rempah yang kerap dijadikan obat batuk tradisional. Ia lezat sekali diseduh dengan air hangat, dan dikonsumsi saat sedang batuk.
- Cuka sari apel. Sari apel juga menjadi pengobatan rumahan yang efektif bagi batuk kering. Minum satu sendok setiap tenggorokan Anda terasa gatal, dan ia akan menghilangkan derita itu.
- Garam. Buatlah air garam sebagai bahan berkumur bila batuk. Usahakan agar air garam itu menyentuh tenggorokan, lalu buang kembali. Garam bersifat antiseptik yang baik untuk menenangkan tenggorokan yang sedang batuk.
references by http://adf.ly/XcJm6