MASUKAN KATA DI KOTAK BAWAH INI UNTUK MENCARI.. LALU KLIK TOMBOL "SEARCH"

October 25, 2016

Solusi & Cara Mengatasi Windows Problem Reporting Windows 7,8,8.1, Win 10

Baca Artikel Lainnya

Peringatan/jendela "There is No Disk on The Drive. Please insert a Disk into Drive X "
ini biasanya akan muncul mendadak, dan aplikasi Kalau di task manager akan ada task bernama "WerFault.exe"  biasanya program ini akan mengupload  dan cukup menghabiskan kuota internet, dan hal ini tentu saja sangat mengganggu...



Berikut ini adalah solusi cara disable/mematikannya..

METODE 1

1. Tekan  Windows Key + R dari keyboard and enter regedit. tekan Enter atau klik OK

2. Setelah jendela Registry Editor terbuka, arahkan, klik menuju 

HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control\Windowskey.

3. Jika sudah ketemu, double klik  ErrorMode DWORD 

Ubah menjadi angka 2 pada kotak Value data dan ubah menjadi Decimal. klik OK .
please-insert-the-disk-regedit-2


Cara mematikan fitur Windows Problem Reporting



4. Restart PC/Laptop.. Jika jendela peringatan tadi tidak muncul lagi artinya sudah berhasil...

 
Like us on Facebook